Semua Bisa Bicara

Sabtu, 26 Februari 2011

bukan gelap yang kutakutkan ketika malam mengetuk pintu,
tapi fakta bahwa tak ada pintu yang memisahkan rumahku dengan hawa dingin malam yang merayap menusuk tulang punggungku.
menggetarkan oksigen yang mengalir dalam darahku.
mengguncangkan denyut nadi dalam dentumannya yang belum mati.

maka biarkan aku menikmati sisa siang yang kupunya.
karena malam pasti akan datang.



well, then again, that was just me.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar